berita ppid - kota batu
SAYEMBARA DESAIN MUSEUM HAM OMAH MUNIR Gagas Spirit Partisipatorik, Museum HAM Omah Munir Gelar Sayembara Desain
Bekerja sama dengan IAI (Ikatan Arsitek Indonesia) Wilayah Malang, Yayasan Omah Munir menggelar Sayembara Desain Museum HAM di Kota Batu. Kota Batu dipilih sebagai Kota Kelahiran Munir. Gagasan ini didukung oleh Pemerintah Kota Batu dan Pemprov Jawa Timur. Walikota Batu, Hj. Dewanti Rumpoko dalam konfrensi pers yang berlangsung di Pendopo Balaikota Amongtani pada kamis (27/09) menyampaikan dukungan terhadap pembangunan Museuk Omah Munir. Pemerintah Kota Batu mendukung dengan adanya…
Jamasan Tosan Aji di Candi Songgoriti Ritual Pembersihan Benda Pusaka
Malam bulan Muharram atau Suro menjadi bulan penting bagi masyarakat yang mempunyai benda pusaka. Karena bulan ini dianggap sebagai waktunya untuk menyucikan benda pusaka atau disebut Jamasan Tosan aji (Benda Pusaka). Diselenggarakan pada hari Selasa (25/9/18), Jamasan Tosan Aji bertempat di Candi Songgoriti yang berada di kawasan wisata Songgoriti, Kota Batu. Jamasan benda pusaka ini merupakan rangkaian peringatan menyambut kedatangan Bulan Suro tahun Saka 1952 yang diselenggarakan oleh…
RAPAT PARIPURNA DPRD Jawaban Walikota Atas Pandangan Umum Fraksi-Fraksi Atas Penyampaian Raperda Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Batu Tahun Anggaran 2018
Selasa (25/09/2018) bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Batu terkait Jawaban Walikota Atas Pandangan Umum Fraksi-Fraksi Atas Penyampaian Raperda Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Batu Tahun Anggaran 2018. Rapat paripurna ini dihadiri oleh Walikota Batu beserta Wakil, Ketua DPRD Batu beserta jajaran, Forkopimda, Direktur ATV, Direktur BWR, Kepala BNN, Kepala Bank Jatim, Direktur PDAM, Ketua Fraksi, Ketua Komisi, Sekda, Asisten, staff ahli, Pejabat Eselon…
RAPAT PARIPURNA DPRD Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi Atas Penyampaian Raperda Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Batu Tahun Anggaran 2018
Selasa (25/09/2018) bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Batu disampaikan pandangan umum Fraksi-Fraksi atas penyampaian raperda perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Batu tahun anggaran 2018. Rapat paripurna ini dihadiri oleh Walikota Batu, Ketua DPRD Batu beserta jajaran, Forkopimda, Kepala BNN, Kepala Bank Jatim, Direktur PDAM, Ketua Fraksi, Ketua Komisi, Sekda, Asisten, staff ahli, Kepala OPD Pemkot Batu, Camat, dan Lurah/Kepala Desa. Anggaran…
Penyampaian Raperda Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Batu Tahun Anggaran 2018
Selasa (25/9/18) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batu menggelar Rapat Paripurna Penyampaian Raperda Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2018 di Gedung DPRD Kota Batu. Dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kota Batu, Cahyo Edi Purnomo, Rapat Paripurna ini dihadiri langsung oleh Dewanti Rumpoko (Walikota Batu), Forkompinda Kota batu dan seluruh kepala OPD di lingkungan Pemkot Batu, BUMN dan BUMD. Rapat yang digelar sebagai Agenda Tindak Lanjut Nota Kesepakatan…